Foto
Kamis, 3 Agustus 2023 - 22:17 WIB

Aksi Freestyle Komunitas B2W Kampanyekan Gerakan Bersepeda ke Sekolah di Klaten

Taufiq Sidik Prakoso  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Aksi bikers Bike to Work (B2W) melompati guru dan siswa saat sosialisasi bike to school di SMPN 5 Klaten, Kamis (3/8/2023). (Solopos.com/Taufiq Sidik Prakoso)

Solopos.com, KLATEN — Sejumlah anggota Komunitas Bike to Work (B2W) memamerkan atraksi freestyle menggunakan sepeda BMX dalam rangkaian kampanye gerakan bersepeda ke sekolah atau bike to school di SMPN 5 Klaten, Desa Jomboran, Kecamatan Klaten Tengah, Kamis (3/8/2023).

Mereka menampilkan sejumlah trik yang menegangkan dengan melibatkan para siswa serta guru. Para bikers yang sudah terlatih itu melompati siswa serta guru.

Advertisement

Kampanye gerakan bersepeda ke sekolah itu bukan sekadar gerakan peduli lingkungan melalui pengurangan emisi gas buang kendaraan. Gerakan itu sekaligus mengajak pelajar tertib berlalu lintas.

Anggota komunitas B2W melakukan atraksi bersepeda dengan satu roda saat kampanye gerakan bersepeda ke sekolah atau bike to school di SMPN 5 Klaten, Desa Jomboran, Kecamatan Klaten Tengah, Kamis (3/8/2023). (Solopos/Taufiq Sidik Prakoso)
Kampanye gerakan bersepeda ke sekolah itu untuk mengajak pelajar tertib berlalu lintas.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif