Solopos.com, SIGI — Peserta memacu sapinya pada lomba karapan sapi di Desa Tinggede, Sigi, Sulawesi Tengah, Minggu (12/11/2023).

PromosiSkuad Sinyo Aliandoe Terbaik, Nyaris Berjumpa Maradona di Piala Dunia 1986

Selain menjadi bentuk ungkapan syukur seusai panen, acara tersebut juga menjadi wahana merekatkan silaturahmi antarkelompok masyarakat dari desa-desa sekitarnya.

Karapan sapi di Desa Tinggede ini diikuti ratusan ekor sapi dari berbagai desa sekitar di Sigi.

Peserta mengendalikan sapinya pada lomba karapan sapi di Desa Tinggede, Sigi, Sulawesi Tengah, Minggu (12/11/2023). (Antara/Basri Marzuki)

 

Karapan sapi adalah tradisi rutin yang dilakukan oleh masyarakat Kaili setiap usai panen. (Antara/Basri Marzuki)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi