Solopos.com, HULU SUNGAI TENGAH — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Hulu Sungai Tengah mencatat sebanyak enam kecamatan di Kabupaten Hulu Sungai Tengah terdampak banjir akibat hujan dengan intensitas tinggi.

PromosiTragedi Simon dan Asa Shin Tae-yong di Piala Asia 2023

Warga korban banjir terpaksa mengungsi di sejumlah lokasi di Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, Selasa (16/11/2021).

Banjir yang merendam di enam kecamatan tersebut mengakibat sebanyak 2.000 Kepala Keluarga (KK), 5.500 jiwa terdampak.

 

Anggota Tagana bersama relawan memasak makanan untuk korban banjir di dapur umum di Stadion Murakata, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, Selasa (16/11/2021). (Antara/Bayu Pratama S)

 

Sebuah mobil menorobos banjir di Kecamatan Barabai, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, Selasa (16/11/2021). (Antara/Bayu Pratama S)

 

Warga korban banjir berada di pengungsian di SMA Negeri 1 Barabai, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, Selasa (16/11/2021). (Antara/Bayu Pratama S)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi