Foto
Sabtu, 28 Desember 2013 - 06:00 WIB

FOTO PEKAN KERAJINAN JAWA BARAT : Memanfaatkan Kertas Koran Bekas

Redaksi Solopos.com  /  Is Ariyanto  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - ilustrasi (JIBI/dok)

Memanfaatkan Kertas Koran Bekas

Perajin dari Kota Bogor memperlihatkan keahliannya membuat kerajinan dengan memanfaatkan bahan daur ulang kertas koran pada Pekan Kerajinan Jawa Barat (PKJB) ke-10 tahun 2013 di di Graha Manggala Siliwangi, Jalan Aceh Bandung, Jawa Barat, Kamis (26/12). Pameran menghadirkan sekitar 84 stan dari sekitar 20 Dekranasda Kabupaten dan Kota di Jabar, Satuan Kerja Perangkat Dinas (SKPD), sekitar 10 Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) BUMN/BUMD, dan 25 UKM mandiri. Penyelenggara pameran menargetkan sekitar 100.000 pengunjung dengan omzet yang naik 100% dari tahun sebelumnya yaitu Rp10 miliar menjadi Rp20 miliar.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif