Foto
Senin, 25 April 2022 - 21:58 WIB

H-7 Lebaran, Pintu Tol Cikampek Utama Karawang Jabar Masih Lengang

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Foto udara suasana di pintu Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Senin (25/4/2022). (Antara/M Risyal Hidayat)

Solopos.com, KARAWANG — Sejumlah kendaraan melintas di pintu Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Senin (25/4/2022).

Memasuki H-7 Idulfitri, arus mudik dari Jakarta ke Cikampek terpantau masih lengang.

Advertisement

 

Kendaraan melintas di pintu Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Senin (25/4/2022). (Antara/M Risyal Hidayat)

 

Baca Juga: Langgar Ganjil Genap, Pemudik Dikeluarkan di Pintu Tol Karawang Barat

Advertisement

Diperkirakan lebih dari 23 juta mobil pemudik akan masuk jalur tol. Puncak arus mudik diprediksi akan terjadi pada 28, 29, dan 30 April.

Sementara itu, pergerakan arus mudik mulai terlihat di simpul-simpul transportasi, seperti terminal, bandara, pelabuhan dan stasiun mulai Senin (25/4) atau H-7 Idulfitri.

 

Advertisement
Foto udara aejumlah kendaraan memasuki pintu Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Senin (25/4/2022). (Antara/M Risyal Hidayat)

 

Memasuki H-7 Idulfitri, arus mudik dari Jakarta ke Cikampek terpantau masih lengang. (Antara/M Risyal Hidayat)

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif