Foto
Rabu, 3 November 2021 - 18:12 WIB

Harga Solar Industri Naik, Nelayan di Tegal Tidak Melaut

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Petugas menempelkan pemberitahuan BBM jenis solar industri kosong di SPBN Pelabuhan Jongor, Tegal, Jawa Tengah, Rabu (3/11/2021). (Antara/Oky Lukmansyah)

Solopos.com, TEGAL — Sejumlah nelayan kapal kecil antre pengisian solar subsidi di SPBN Pelabuhan Jongor, Tegal, Jawa Tengah, Rabu (3/11/2021).

Menurut pihak SPBN, harga BBM jenis solar industri untuk nelayan mulai 1 November 2021 naik dari Rp9.500 menjadi Rp11.000 per liter sehingga tiga hari terakhir nelayan tidak melakukan pemesanan solar industri.

Advertisement

Menurut para nelayan sebagian kapal diatas 30GT tidak melaut dampak kenaikan harga solar industri untuk nelayan.

 

Sejumlah nelayan kapal kecil antre pengisian solar subsidi di SPBN Pelabuhan Jongor, Tegal, Jawa Tengah, Rabu (3/11/2021). (Antara/Oky Lukmansyah)

 

Advertisement
Sejumlah nelayan berada di atas kapal 30 GT saat tidak melaut di Pelabuhan Jongor, Tegal, Jawa Tengah, Rabu (3/11/2021). (Antara/Oky Lukmansyah)

 

Menurut pihak SPBN, harga BBM jenis solar industri untuk nelayan mulai 1 November 2021 naik dari Rp9.500 menjadi Rp11.000 per liter sehingga tiga hari terakhir nelayan tidak melakukan pemesanan solar industri. (Antara/Oky Lukmansyah)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif