Foto
Kamis, 14 September 2023 - 15:13 WIB

Hari Kunjung Perpustakaan 2023, Dispersip Solo Gelar Pameran dan Pasar Buku

Joseph Howi Widodo  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Sejumlah anak-anak memilih buku bacaan di Bemo Pustaka pada Peringatan Hari Kunjung Perpustakaan 2023 di Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Solo, Kamis (14/9/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)

Solopos.com, SOLO — Pelajar membaca buku cerita di Bemo Pustaka pada Peringatan Hari Kunjung Perpustakaan 2023 di Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan (Dispersip) Kota Solo, Kamis (14/9/2023).

Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan (Dispersip) Kota Solo menggelar acara pameran dan pasar buku serta berbagai perlombaan literasi untuk menarik minat baca masyarakat dan kunjungan di perpustakaan.

Advertisement

Selain itu dalam rangkaian acara tersebut juga digelar pertunjukan wayang kancil dengan lakon Ruhara Jagad Raya. Pertunjukan itu sebagai media edukasi dan pelestarian kesenian kepada anak-anak sekaligus mengenalkan kisah fabel dunia hewan.

Pengunjung memilih buku dari bemo pustaka saat peringatan Hari Kunjung Perpustakaan di Perpustakaan Umum Daerah (Perpusda) Solo, Kamis (14/9/2023). (Antara/Maulana Surya)

 

Dalang cilik dari Sanggar Wayang Gogon (Sawago) Bima Alvian Raditya mementaskan wayang kancil dengan lakon Ruhara Jagad Raya pada Peringatan Hari Kunjung Perpustakaan 2023 di halaman Perpustakaan Umum Daerah (Perpusda) Solo, Kamis (14/9/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif