Foto
Minggu, 19 Februari 2017 - 02:50 WIB

Foto Kartu Indonesia Hebat Difasilitasi BNI

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Model memperlihatkan Kartu Semarang Hebat saat peluncurannya di Semarang, Jateng, Jumat (17/2/2017). (JIBI/Solopos/Antara/R. Rekotomo)

Kartu Indonesia Hebat dari BNI mulai ditebar.

Direktur Hubungan Kelembagaan dan Transaksional Perbankan BNI Adi Sulistyowati (kanan) secara simbolis menyerahkan Kartu Semarang Hebat kepada Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi (tengah) disaksikan Wakil Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti (kiri), di Semarang, Jaten), Jumat (17/2/2017). (JIBI/Solopos/Antara/R. Rekotomo)

Advertisement

Pemerintah Kota Semarang mulai menebar Kartu Semarang Hebat. Kartu Semarang Hebat tersebut diperuntukkan bagi warga Kota Semarang guna memudahkan berbagai transaksi keuangan dengan beragam fungsi, di antaranya tabungan dan kartu identitas. Pemkot Semarang mengklaim model kartu semacam Kartu Semarang Hebat tersebut itu baru pertama diluncurkan di Indonesia.

Kartu Semarang Hebat tersebut difasilitasi Bank BNI. Direktur Hubungan Kelembagaan dan Transaksional Perbankan BNI Adi Sulistyowati secara simbolis menyerahkan kartu Semarang Hebat kepada Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi dengan disaksikan Wakil Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti dalam seremoni di Semarang, Jawa Tengah (Jateng), Jumat (17/2/2017).

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif