Solopos.com, CIAMIS — Umat Islam melaksanakan Salat Istisqa di sawah yang mengering Desa Pawindan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Rabu (18/10/2023). Salat Istisqa digelar serentak di 27 kecamatan di Ciamis ,

PromosiTimnas Garuda Luar Biasa! Tunggu Kami di Piala Asia 2027

Salat tersebut guna berdoa dan memohon kepada Allah SWT untuk menurunkan hujan karena bencana kekeringan telah terjadi di 441 desa dan 67 kecamatan di Jawa Barat.

Akibat kemarau, kebutuhan air bersih di Jabar sekitar 468.290 liter air per kota dan kabupaten untuk 192.331 keluarga terdampak.

Sekitar 3 bulan wilayah Ciamis tidak turun hujan yang berdampak pada mengeringnya ladang dan persawahan sehingga warga tidak bisa bercocok tanam.

Warga melaksanakan Salat Istisqa di sawah yang kering Desa Pawindan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Rabu (18/10/2023). (Antara/Adeng Bustomi)

 

Salat digelar guna berdoa dan memohon kepada Allah SWT untuk menurunkan hujan karena bencana kekeringan telah terjadi di 441 desa dan 67 kecamatan di Jawa Barat. (Antara/Adeng Bustomi)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi