Foto
Senin, 27 November 2023 - 12:13 WIB

Ornamen Bola & Kain Hiasi Kampung Batik Kauman Solo Semarakkan Piala Dunia U-17

Joseph Howi Widodo  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pengunjung berfoto dengan latar dekorasi bola di kawasan Kampung Batik Kauman, Pasar Kliwon, Solo, Jumat (14/11/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo).

Solopos.com, SOLO — Pengunjung berfoto dengan latar ornamen bernuansa sepak bola di kawasan Kampung Batik Kauman, Pasar Kliwon, Solo, Jumat (14/11/2023).

Dekorasi dengan puluhan bola dan kain batik yang digantung tersebut menjadi daya tarik bagi wisatawan untuk sekedar berfoto dan melihat di Kampung Batik Kauman.

Advertisement

Pemasangan ornamen bola dan batik tersebut dibuat untuk memeriahkan penyelenggaraan Piala Dunia U-17 2023 yang berlangsung di Indonesia.

Kota Solo menjadi tempat berlangsungnya semifinal dan final Piala Dunia U-17.

Dekorasi bola dengan bendera peserta Piala Dunia U-17 terpasang di kawasan Kampung Batik Kauman, Pasar Kliwon, Solo, Jumat (14/11/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo).

 

Advertisement
Anak-anak bermain bola di kampung yang dihiasi bola di kawasan Kampung Batik Kauman, Pasar Kliwon, Solo, Jumat (14/11/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo).

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif