Solopos.com, JAKARTA — Petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang membakar pabrik plastik di Kalideres, Jakarta Barat, Jumat (19/5/2023).

PromosiSelamat Datang Kesatria Bengawan Solo, Kembalikan Kedigdayaan Bhineka Solo

Sebanyak 15 unit mobil dan 75 personel Damkar dikerahkan untuk memadamkan api yang membakar pabrik plastik itu. Asap hitam terlihat membumbung dari lokasi kejadian akibat banyak barang mudah terbakar dengan lokasi cukup luas.

Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu dan penyebab terbakarnya pabrik belum diketahui.

 

Petugas pemadam kebakaran menyemprotkan air untuk memadamkan api yang membakar pabrik plastik di Kalideres, Jakarta Barat, Jumat (19/5/2023).(Antara/Fauzan)

 

Sebanyak 15 unit mobil dan 75 personel pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan kebakaran pabrik plastik tersebut. (Antara/Fauzan)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi