Solopos.com, SOLO — Pedagang menata produk mebel dagangannya di Pasar Mebel Solo di lahan bekas permakaman Bong Mojo, Jebres, Solo (12/1/2024).

PromosiTragedi Simon dan Asa Shin Tae-yong di Piala Asia 2023

Pasar mebel yang  selesai dibangun akhir tahun lalu tersebut untuk menampung pedagang yang menempati 18 kios, 67 los, dan 11 pedagang oprokan di Gilingan. Sebagian pedagang mulai memasukkan dan menata barang dagangannya di los pasar tersebut.

Pasar Mebel dibangun diatas lahan seluas 6.000 meter persegi itu menggantikan pasar yang lama yang sebelumnya berada di Gilingan, Banjarsari, Solo yang kini dibangun sentra IKM mebel Sri Kayu.

Sejumlah produk mebel milik pedagang mulai dimasukkan di Pasar Mebel Solo, Jumat (12/1/2024). (Solopos/Joseph Howi Widodo)
Pasar mebel yang selesai dibangun akhir tahun lalu tersebut untuk menampung pedagang yang menempati 18 kios, 67 los, dan 11 pedagang oprokan di Gilingan. (Solopos/Joseph Howi Widodo)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi