Foto
Kamis, 12 Mei 2022 - 13:12 WIB

Pascalibur Lebaran, Sekolah di Jakarta Memulai Kembali KBM

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Sejumlah murid menunggu dimulainya kegiatan belajar di SDN Lenteng Agung 07, Jakarta, Kamis (12/5/2022). (Antara/Indrianto Eko Suwarso)

Solopos.com, JAKARTA — Pascalibur Lebaran, sejumlah sekolah di Jakarta kembali memulai aktivitas kegiatan belajar mengajar (KBM), Kamis (12/5/2022).

Kegiatan belajar di sekolah yang mencakup wilayah DKI Jakarta, Banten, dan Jawa Barat kembali dimulai pasca libur lebaran.

Advertisement

 

Sejumlah murid mengerjakan soal pelajaran di SDN Lenteng Agung 07, Jakarta, Kamis (12/5/2022). (Antara/Indrianto Eko Suwarso)

 

Baca Juga: SKB 4 Menteri Keluar, Orangtua Bisa Memilih Anak Sekolah PTM atau PJJ

Advertisement

Sebelumnya pemerintah memperpanjang libur Lebaran selama tiga hari yakni tanggal 8-11 Mei 2022 di 3 wilayah dalam rangka membantu kelancaram dan mengurai kepadatan lalu lintas arus balik.

 

Sejumlah murid bermain disela menunggu dimulainya kegiatan belajar di SDN Lenteng Agung 07, Jakarta, Kamis (12/5/2022). (Antara/Indrianto Eko Suwarso)

 

Advertisement
Kegiatan belajar di sekolah yang mencakup wilayah DKI Jakarta, Banten, dan Jawa Barat kembali dimulai pascalibur lebaran. (Antara/Indrianto Eko Suwarso)

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif