Foto
Kamis, 26 Agustus 2021 - 18:16 WIB

PB PON XX Papua Siapkan Ribuan Noken Sebagai Cinderamata

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Warga merajut benang untuk dijadikan noken di Polimak IV Kota Jayapura, Papua, Kamis (26/8/2021). Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) Papua akan menyiapkan 25 ribu noken untuk dibagikan kepada atlet, ofisial dan tamu undangan sebagai cinderamata. (Antara/Muhammad Adimaja)

Solopos.com, JAYAPURA — Menyambut perhelatan pesta olahraga terbesar di Indonesia PON XX Papua, warga turut dilibatkan dalam pembuatan tas rajut khas Papua. Sejumlah warga merajut benang untuk dijadikan noken di Polimak IV Kota Jayapura, Papua, Kamis (26/8/2021). Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XX Papua akan menyiapkan 25.000 noken untuk dibagikan kepada atlet, ofisial dan tamu undangan sebagai cinderamata. Noken adalah tas tradisional yang terbuat dari serat kayu, daun, atau batang anggrek yang dianyam atau dirajut.

 

Advertisement
Warga merajut benang untuk dijadikan noken di Polimak IV Kota Jayapura, Papua, Kamis (26/8/2021). (Antara/Muhammad Adimaja)

 

Warga menunjukkan anyaman akar kayu untuk dijadikan tas noken di Polimak IV Kota Jayapura, Papua. Noken adalah tas tradisional yang terbuat dari serat kayu, daun, atau batang anggrek yang dianyam atau dirajut. (Antara/Muhammad Adimaja)

 

Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XX Papua akan menyiapkan 25.000 noken untuk dibagikan kepada atlet, ofisial dan tamu undangan sebagai cinderamata. (Antara/Muhammad Adimaja)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif