Solopos.com, SUKOHARJO — Petugas Dinas Pertanian dan Perikanan (Distankan) Sukoharjo menerbangkan drone pertanian untuk melakukan penyemprotan herbisida di area persawahan kawasan Nguter, Sukoharjo, Jawa Tengah, Kamis (23/5/2024).

PromosiKeturunan atau Lokal, Mereka Pembela Garuda di Dada

Pemerintah Kabupaten Sukoharjo menyediakan tiga drone pertanian yang bisa dimanfaatkan secara gratis bagi petani untuk pemupukan dan pengendalian hama.

Pemanfaatan teknologi drone untuk pertanian tersebut dinilai lebih efektif efisien dalam menghemat waktu dan tenaga sebagai upaya mendukung program smart farming.

Petugas menerbangkan drone pertanian untuk melakukan penyemprotan herbisida di area persawahan kawasan Nguter, Sukoharjo, Jawa Tengah, Kamis (23/5/2024). (Antara/Mohammad Ayudha)

 

Dinas Pertanian dan Perikanan Kabupaten Sukoharjo menyediakan tiga drone pertanian yang bisa dimanfaatkan secara gratis bagi petani untuk pemupukan dan pengendalian hama. (Antara/Mohammad Ayudha)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi