Foto
Jumat, 6 Oktober 2023 - 14:03 WIB

Potret Guru di Palembang Mengajar Secara Daring Dampak Kabut Asap Karhutla

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Sejumlah guru memberikan materi pelajaran kepada siswa secara daring di Sekolah Dasar (SD) Negeri 205 Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (6/10/2023). (Antara/Nova Wahyudi)

Solopos.com, PALEMBANG — Sejumlah guru melakukan pembelajaran secara daring di Sekolah Dasar (SD) Negeri 205 Palembang, Sumatra Selatan, Jumat (6/10/2023).

Dinas Pendidikan Kota Palembang menerapkan kegiatan pembelajara jarak jauh (PJJ) atau daring untuk siswa TK,SD dan SMP akibat dampak buruk bencana kabut asap yang melanda Kota Palembang.

Advertisement

Kebijakan pembelajaran secara daring diambil karena makin pekatnya kabut asap dampak karhutla yang masih menyelimuti wilayah Palembang dan membahayakan kesehatan warga.

Seorang guru menyampaikan materi pelajaran secara daring di Sekolah Dasar (SD) Negeri 205 Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (6/10/2023). (Antara/Nova Wahyudi)

 

Dinas Pendidikan Kota Palembang menerapkan kegiatan belajar jarak jauh atau daring untuk siswa TK,SD dan SMP akibat dampak buruk bencana kabut asap yang melanda Kota Palembang. (Antara/Nova Wahyudi)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif