Solopos.com, JAKARTA — Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi melantik Budi Arie Setiadi sebagai Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Kabinet Indonesia Maju dalam sisa masa jabatan periode tahun 2019-2024.

PromosiPemilu 1955 Dianggap Paling Demokratis, Tentara dan Polisi Punya Partai Politik

Acara pelantikan digelar di Istana Negara, Jakarta, pada Senin (17/7/2023).

Ketua Umum Pro Jokowi (Projo), Budi Arie Setiadi, dilantik sebagai Menkominfo menggantikan Johnny G. Plate yang terjerat kasus korupsi proyek BTS Kominfo.

Budi Arie Setiadi (kiri) mengucapkan sumpah jabatansaat dilantik menjadi Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) di Istana Negara, Jakarta, Senin (17/7/2023). (Biro Pers Setpres/Rusman)
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi (kiri) bersalaman dengan Menko Polhukam Mahfud MD seusai upacara pelantikan sebagai menteri di Istana Negara, Jakarta, Senin (17/7/2023). (Antara/Hafidz Mubarak A)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi