Foto
Rabu, 27 Oktober 2021 - 10:16 WIB

Proyek Jakarta International Stadium, Dirancang Miliki Audio Canggih

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pekerja memasuki area pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Tanjung Priok, Jakarta, Selasa (26/10/2021). (Antara/Galih Pradipta)

Solopos.com, JAKARTA — Pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Tanjung Priok, Jakarta terus dikebut. Progres pembangunan Jakarta International Stadium yang berkapasitas 82.000 penonton dan digarap oleh PT Jakarta Propertindo tersebut telah mencapai 78 persen dan ditargetkan dapat beroperasi akhir tahun 2021.

 

Advertisement
Foto udara pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Tanjung Priok, Jakarta, Selasa (26/10/2021). (Antara/Galih Pradipta)

 

Rencananya stadion tidak hanya diperuntukkan kegiatan olahraga namun juga kegiatan seni dan budaya seperti konser musik. Pemprov DKI Jakarta berencana menggelar konser BTS. Stadion diklaim memiliki kecanggihan sound system canggih mengakomodir konser internasional.

 

Advertisement
Progres pembangunan Jakarta International Stadium yang berkapasitas 82.000 penonton dan digarap oleh PT Jakarta Propertindo tersebut telah mencapai 78 persen dan ditargetkan dapat beroperasi akhir tahun 2021. (Antara/Galih Pradipta)

 

Aktivitas pekerja pada pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Tanjung Priok, Jakarta, Selasa (26/10/2021). (Antara/Galih Pradipta)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif