Solopos.com, SOLO — Sejumlah pengendara kendaraan bermotor nekat melintasi Jl. Kolonel Sugiono, Banjarsari, Solo, meski sudah diberlakukan manajemen rekayasa lalu lintas (MRLL) satu arah ke utara, Rabu (24/8/2022).

PromosiTimnas Garuda Luar Biasa! Tunggu Kami di Piala Asia 2027

Petugas mengarahkan pemotor yang nekat menerobos jalur untuk belok masuk ke permukiman yang tembus ke Jl. Sumpah Pemuda. Penerapan MRLL satu arah di Jl. Kolonel Sugiono tersebut untuk memperlancar proses pemasangan fondasi pembangunan rel layang Joglo.

 

Petugas mengarahkan warga untuk tidak melintasi Jl. Kolonel Sugiyono, Banjarsari, Solo yang telah diberlakukan satu arah, Rabu (24/8/2022). (Solopos/Nicolous Irawan)

 

Pengendara truk dipaksa berputar arah saat nekat melintasi Jl. Kolonel Sugiono, Banjarsari, Solo, yang diberlakukan manajemen rekayasa lalu lintas (MRLL) satu arah ke utara, Rabu (24/8/2022). (Solopos/Nicolous Irawan)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi