Foto
Selasa, 18 April 2023 - 23:05 WIB

Puluhan Motor Peserta Mudik Gratis Kemenhub Tiba di Terminal Tirtonadi Solo

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Petugas menurunkan sepeda motor pemudik peserta program Mudik Gratis Kemenhub Tahun 2023 saat tiba di Terminal Tirtonadi Solo, Jawa Tengah, Selasa (18/4/2023). (Istimewa/Dishub Solo)

Solopos.com, SOLO — Petugas menurunkan sepeda motor pemudik dari truk program Mudik Gratis Kemenhub Tahun 2023 di Terminal Tirtonadi Solo, Jawa Tengah, Selasa (18/4/2023).

Sebanyak 45 unit sepeda motor peserta program mudik sepeda motor gratis yang diangkut menggunakan dua truk dari 3 lokasi pemberangkatan yakni Pulo Gebang, Pondok Cabe dan Jatijajar.

Advertisement

Program mudik gratis menjadi salah satu upaya pemerintah untuk untuk mengantisipasi lonjakan pemudik, khususnya pengguna sepeda motor yang diprediksi akan mencapai 25,13 juta orang atau 20,3 persen dari total prediksi pemudik tahun ini yang mencapai 123,8 juta orang.

 

Sejumlah sepeda motor pemudik peserta program Mudik Gratis Kemenhub Tahun 2023 tiba di Terminal Tirtonadi Solo, Jawa Tengah, Selasa (18/4/2023). (Antara/Maulana Surya)

 

Advertisement
Sebanyak 45 unit sepeda motor peserta program mudik sepeda motor gratis yang diangkut menggunakan dua truk dari 3 lokasi pemberangkatan yakni Pulo Gebang, Pondok Cabe dan Jatijajar. (Istimewa/Dishub Solo)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif