Solopos.com, BLITAR — Sejumlah pelajar membawakan tari Gambyong saat pagelaran Tari Gambyong Massal di Monumen PETA Blitar, Jawa Timur, Rabu (1/5/2024).

PromosiAyo Mudik, Saatnya Uang Mengalir sampai Jauh

Tari Gambyong massal tersebut dalam rangka memperingati hari pendidikan nasional (Hardiknas) dan melibatkan sekitar 200 orang penari yang terdiri dari siswi tingkat SD sampai SMA, mahasiswi, seniman wanita, dan masyarakat umum.

Pertunjukan tari itu bertujuan untuk mengkampanyekan kesenian khususnya seni tari sebagai salah satu media dalam pendidikan karakter yang efektif.

Sejumlah siswi SD membawakan tari Gambyong saat pagelaran Tari Gambyong massal di Monumen PETA Blitar, Jawa Timur, Rabu (1/5/2024). (Antara/Irfan Anshori)

 

Pentas tari Gambyong massal tersebut dalam rangka memperingati hari pendidikan nasional (Hardiknas) dan melibatkan sekitar 200 orang penari. (Antara/Irfan Anshori)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi