Foto
Minggu, 10 September 2023 - 21:40 WIB

Ribuan Lansia di Badung Bali Ikuti Yoga Tertawa Massal Pecahkan Rekor Muri

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Peserta melakukan gerakan yoga tertawa secara massal saat upaya pemecahan rekor Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) di Badung, Bali, Sabtu (9/9/2023). (Antara/Fikri Yusuf)

Solopos.com, BADUNG — Ribuan lansia melakukan gerakan yoga tertawa secara massal saat upaya pemecahan rekor Museum Rekor Dunia Indonesia (Muri) di Lapangan Puspem, Badung, Bali, Sabtu (9/9/2023).

Kegiatan yang melibatkan 10.075 peserta itu terdiri dari lansia dan pra-lansia untuk memecahkan rekor Muri Yoga Tertawa oleh lansia terbanyak.

Advertisement

Kegiatan itu sekaligus untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh, serta menyegarkan pikiran para lansia.

Ekspresi peserta saat melakukan gerakan yoga tertawa pada pemecahan rekor Museum Rekor Dunia Indonesia (Muri) di Badung, Bali, Sabtu (9/9/2023). (Antara/Fikri Yusuf)

 

Pemecahan rekor Muri itu melibatkan 10.075 peserta terdiri dari lansia dan pra-lansia. (Antara/Fikri Yusuf)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif