Foto
Selasa, 13 Juni 2023 - 17:19 WIB

Seratusan Calon Siswa SKO Ikuti Tes Fisik di FKOR UNS & Stadion Manahan Solo

Joseph Howi Widodo  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Calon peserta didik (CPD) cabang olahraga (Cabor) bola voli mengikuti seleksi fisik lari 40 meter seleksi pendaftaran SKO di Stadion Manahan, Solo, Selasa (13/6/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)

Solopos.com, SOLO — Calon peserta didik (CPD) mengikuti tes fisik seleksi pendaftaran SMP Khusus Olahraga (SKO) yang digelar di Gedung Tenis Semi Indoor Fakultas Keolahragaan (FKOR) UNS dan Stadion Manahan, Solo, Selasa (13/6/2023).

Sebanyak 123 CPD mengikuti tes fisik SKO dari 12 cabang olahraga pilihan yaitu atletik, renang, tenis, tenis meja, panahan, bola voli, sepak bola, taekwondo, pencak silat, karate, anggar, dan judo.

Advertisement

Terdapat 9 tahapan tes fisik yang harus dilakukan oleh CPD seperti tes lari 40 meter serta tes fisik lain di antaranya tes antropometri untuk mengukur bentuk tubuh, tes kelincahan, tes explosive power kaki, explosive power lengan, dan tes daya tahan.

 

Calon peserta didik (CPD) cabang olahraga (Cabor) bola voli mengikuti tes loncat tegak di Gedung Tenis Semi Indoor Fakultas Keolahragaan (FKOR) UNS Solo, Selasa (13/6/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)

 

Advertisement
Calon peserta didik (CPD) cabang olahraga (Cabor) Sepak bola melakukan seleksi fisik lari 40 meter di Stadion Manahan, Solo, Selasa (13/6/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)

 

Sejumlah calon siswa melakukan pemanasan saat mengikuti tes fisik seleksi SMP Khusus Olahraga (SKO), di Gedung Tenis Semi Indoor Fakultas Keolahragaan (FKOR) UNS Solo, Selasa (13/6/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif