Solopos.com, SOLO — Deretan lapak pedagang kaki lima di Selter Manahan, Solo tampak sepi dari aktivitas jual beli, Rabu (25/10/2023).

PromosiVonis Bebas Haris-Fatia di Tengah Kebebasan Sipil dan Budaya Politik yang Buruk

Seluruh selter PKL Manahan mulai steril dan ditutup sementara hingga 5 Desember 2023 untuk mempersiapkan penyelenggarakan Piala Dunia U-17 yang berlangsung pada 10 November 2023 hingga 2 Desember 2023.

Selain itu, Pemkot Solo juga menertibkan sejumlah bangunan milik pedagang kaki lima (PKL) di sekitar lapangan pendukung Piala Dunia U-17 antara lain di Lapangan Banyuanyar, Kecamatan Banjarsari, Solo; dan Lapangan Sriwaru, Kecamatan Laweyan, Solo.

Warga duduk bersantai di Selter Manahan, Solo yang mulai steril dari pedagang, Rabu (25/10/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)
Suasana sepi terlihat di Selter Manahan, Solo yang mulai tutup untuk mendukung Piala Dunia U-17, Rabu (25/10/2023). (Solopos/Joseph Howi Widodo)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi