Foto
Senin, 14 Agustus 2023 - 17:41 WIB

Tuntut Pengesahan RUU PPRT, Aktivis Gelar Aksi Mogok Makan di Depan Gedung DPR

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pengunjuk rasa dari Koalisi Sipil untuk UU PPRT menggelar aksi mogok makan untuk RUU PPRT di depan gedung DPR, Jakarta, Senin (14/8/2023). (Antara/Galih Pradipta)

Solopos.com, JAKARTA — Sejumlah aktivis yang tergabung dalam Koalisi Sipil untuk RUU PPRT menggelar aksi mogok makan untuk menuntut pengesahan RUU PPRT di depan gedung DPR, Jakarta, Senin (14/8/2023).

Mereka mendesak DPR untuk segera memprioritaskan Rancangan Undang-Undang tentang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) menjadi Undang-Undang karena lambatnya proses pembahasan dan pengesahan.

Advertisement

Aksi PRT ini diadakan di 6 kota di Indonesia, yaitu di Jakarta, Medan, Tangerang, Semarang, Yogyakarta, Makassar.

Pengunjuk rasa mengenakan masker yang dipasang lakban saat aksi mogok makan di depan gedung DPR, Jakarta, Senin (14/8/2023). (Antara/Galih Pradipta)

 

Pengunjuk rasa yang tergabung dalam Koalisi Sipil untuk UU PPRT membentangkan poster saat aksi mogok makan di depan gedung DPR, Jakarta, Senin (14/8/2023). (Antara/Galih Pradipta)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif