Foto
Selasa, 22 Februari 2022 - 15:33 WIB

Warga Aksi Tuntut Gubernur DKI Jakarta Berikan Layanan Air Minum Layak

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Warga berdiri berjajar dengan membawa jeriken melakukan aksi unjuk rasa di depan Balai Kota DKI Jakarta, di Jakarta, Selasa (22/2/2022). (Antara/M Risyal Hidayat)

Solopos.com, JAKARTA — Puluhan warga Muara Angke, Penjaringan, Jakarta Utara dengan membawa jeriken melakukan aksi unjuk rasa di depan Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (22/2/2022).

Dalam aksinya tersebut warga menuntut air minum yang layak kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Advertisement

 

Warga dengan membawa jeriken melakukan aksi unjuk rasa di depan Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (22/2/2022). (Antara/M Risyal Hidayat)

Baca Juga: Dukung Sistem Penyediaan Air Minum di DKI Jakarta, Ini Harapan Mendagri

Aksi warga tersebut di latar belakangi kondisi di sejumlah kampung Muara Angke yang belum pernah mendapatkan layanan air minum yang layak dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta.

Advertisement

Selama ini, untuk kebutuhan air minum warga harus membeli air kemasan botol atau galon isi ulang.

 

Warga memberi minum anaknya saat melakukan aksi unjuk rasa di depan Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (22/2/2022). (Antara/M Risyal Hidayat)

 

Advertisement
Dalam aksinya tersebut warga Muara Angke, Jakarta Utara menuntut air minum yang layak kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. (Antara/M Risyal Hidayat)

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif