Foto
Jumat, 8 September 2023 - 11:03 WIB

Warga Manfaatkan Sungai Madiun Mengering Jadi Lokasi Wisata Alternatif

Newswire  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Sejumlah warga menikmati suasana di kawasan Sungai Madiun, Kota Madiun, Jawa Timur, Kamis (7/9/2023). (Antara/Siswowidodo)

Solopos.com, MADIUN — Ratusan pengunjung menikmati suasana sore hari di kawasan Sungai Madiun, Kota Madiun, Jawa Timur, Kamis (7/9/2023).

Sejak sekitar dua bulan terakhir, musim kemarau mengakibatkan sebagian kawasan Sungai Madiun mengering dan menjadi objek wisata alternatif bagi warga dari Madiun serta daerah sekitar.

Advertisement

Warga duduk gundukan tanah di dasar sungai mengering menikmati suasana di sore hari sambil berswafoto. Ramainya pngunjung yang berwisata di dasar sungai tersebut dimanfaatkan warga untuk mencari rejeki dengan berjualan makanan dan minuman.

Warga berswafoto saat menikmati suasana di kawasan Sungai Madiun, Kota Madiun, Jawa Timur, Kamis (7/9/2023). (Antara/Siswowidodo)

 

Seorang pedagang menjajakan makanan di kawasan Sungai Madiun yang mengering di Kota Madiun, Jawa Timur, Kamis (7/9/2023). (Antara/Siswowidodo)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif