Solopos.com, CHINA — Atlet dayung putri Indonesia Chelsea Corputty dan Mutiara Rahma Putri tampil pada final kelas Light-weight Double Scull di Fuyang Water Sports Center, Hangzhou, China, Minggu (24/9/2023).

PromosiEnjoy the Game, Garuda! Australia Bisa Dilewati

Chelsea Corputty dan Mutiara Rahma Putri meraih perunggu sekaligus menjadi medali pertama bagi Indonesia di Asian Games Hangzhou. Pada nomor tersebut medali emas diraih tuan rumah China sedangkan perak diraih Uzbekistan.

Pedayung putri Indonesia Chelsea Corputty (kedua kiri) dan Mutiara Rahma Putri (kiri) memacu kecepatan pada final kelas Light-weight Double Scull di Fuyang Water Sports Center, Hangzhou, China, Minggu (24/9/2023). (Antara/Hafidz Mubarak A)

 

Pedayung putri Indonesia Chelsea Corputty (kiri) dan Mutiara Rahma Putri berpelukan usai menyelesaikan lomba pada final kelas Light-weight Double Scull di Fuyang Water Sports Center, Hangzhou, China, Minggu (24/9/2023). (Antara/Hafidz Mubarak A)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi