Warga menanti giliran untuk memasang selang ke dalam bak penampungan agar air bisa dialirkan ke rumah-rumah warga di sendang Padokan, Kalidadap 1, Selopamioro, Imogiri, Bantul, DI. Yogyakarta, Jumat (31/10/2014). Selama dua bulan terakhir warga di kawasan tersebut mulai kesulitan air bersih untuk kebutuhan rumah tangga maupun air minum ternak, menurunnya debit air sejak kemarau panjang tahun ini warga terpaksa harus bergantian dan terjadual untuk dapat memasang selang saluran air di sumber mata air itu. Sedikitnya terdapat sekitar 80 selang air dengan panjang hingga ratusan meter.

PromosiMudik: Traveling Massal sejak Era Majapahit, Ekonomi & Polusi Meningkat Tajam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi