Guru besar baru Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo menanam pohon langka di lingkungan Kampus UNS, Kentingan, Solo, Senin (10/3/2014). Penanaman pohon yang dilakukan sejumlah guru besar baru UNS tersebut untuk mendukung program penghijauan dan pelestarian tanaman langka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi