Solopos.com, SOLO — Hujan deras yang mengguyur wilayah Kota Solo, menyebabkan meluapnya Sungai Jenes di Pasar Kliwon, Solo, Kamis (16/2/2023) sore.

PromosiKomeng The Phenomenon, Diserbu Jutaan Pemilih Anomali

Banjir luapan Sungai Jenes menyebabkan sekitar 200 rumah terendam. Sungai Jenes meluap sekitar pukul 14.00 WIB dengan ketinggian air mencapai paha orang dewasa. Sementara itu, banjir juga merendam wilayah Kecamatan Jebres antara lain Gandekan, Jagalan, dan Sudiroprajan.

 

Warga melihat kondisi rumanya yang terendam banjir akibat luapan Sungai Jenes di Pasar Kliwon, Solo, Kamis (16/2/2023). (Solopos/Putut Hartanto)

 

Warga melintas di jalan yang tergenang banjir luapan Sungai Jenes di Pasar Kliwon, Solo, Kamis (16/2/2023). (Solopos/Putut Hartanto)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi