Solopos.com, BEKASI — Ribuan pencari kerja antre sebelum memasuki area Job Fair di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Kamis (16/3/2023).

PromosiIjazah Tak Laku, Sarjana Setengah Mati Mencari Kerja

Acara yang diadakan Dinas Tenaga Kerja itu diikuti 34 perusahaan, lima stan pelatihan keterampilan. Bursa kerja tersebut dihadiri dengan total pencari kerja sebanyak 7.500 peserta.

Event Job fair 2023 sekaligus memeriahkan HUT ke-26 Kota Bekasi tersebut bertujuan untuk mempertemukan antara pencari kerja dan perusahaan guna menekan tingkat pengangguran terbuka di Kota Bekasi.

 

Seorang pencari kerja merapikan berkas pendaftaran sebelum memasuki area Job Fair di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Kamis (16/3/2023). (Antara/ Fakhri Hermansyah)

 

Bursa kerja yang diadakan Dinas Tenaga Kerja Bekasi itu diikuti 34 perusahaan serta lima stan pelatihan keterampilan. (Antara/ Fakhri Hermansyah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi