Solopos.com, KLATEN –– Ribuan orang membanjiri Alun-alun Klaten mengikuti aksi damai bela Palestina, Jumat (24/11/2023). Peserta aksi mengibarkan bendera Palestina dan Merah Putih sepanjang kegiatan berlangsung.

PromosiKomeng Tak Perlu Koming, 5,3 Juta Suara sudah di Tangan

Aksi damai yang digelar seusi Salat Jumat itu diisi dengan orasi dari para tokoh dan ulama, Salat Gaib, hingga penggalangan donasi.

Total donasi yang terkumpul dari aksi tersebut mencapai Rp555.655.882 dan seluruhnya akan disalurkan ke Palestina melalui Baznas Klaten.

Sejumlah perempuan mengikuti aksi damai bela Palestina di Alun-alun Klaten, Jumat (24/11/2023). (Solopos/Taufiq Sidik Prakoso)
Aksi damai itu diisi dengan orasi dari para tokoh dan ulama, Salat Gaib, hingga penggalangan donasi. (Solopos/Taufiq Sidik Prakoso)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi