Kapolri baru diuji Komisi III DPR.

PromosiMi Instan Witan Sulaeman

Fit and proper test calon Kapolri Badrodin Haiti, Kamis (16/4/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Akbar Nugroho Gumay)

Fit and proper test calon Kapolri Badrodin Haiti, Kamis (16/4/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Akbar Nugroho Gumay)

Komisi III DPR di Kompleks Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (16/4/2015), melakukan uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) calon Kapolri Komjen Pol Badrodin Haiti. Hasilnya, seluruh fraksi dalam komisi itu secara aklamasi menyetujui Badrodin Haiti sebagai kapolri.

Calon Kapolri Komjen Polisi Badrodin Haiti menandatangani surat peryataan kesiapan sebagai Kapolri di hadapan legislator Komisi III DPR. (JIBI.Solopos/Antara/Akbar Nugroho Gumay)

Calon Kapolri Komjen Polisi Badrodin Haiti menandatangani surat peryataan kesiapan sebagai Kapolri di hadapan legislator Komisi III DPR. (JIBI/Solopos/Antara/Akbar Nugroho Gumay)

Rencana sidang paripurna segera dibahas rapat Badan Musyawarah (Bamus) dengan pimpinan DPR. Komisi III DPR mengisyaratkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) bisa langsung melantik Komjen Pol Badrodin Haiti sebagai kapolri setelah hasil uji kelayakan dan kepatutan itu diparipurnakan.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi