Solopos.com, JAKARTA — Ribuan umat Katolik mengikuti Misa Malam Paskah di Gereja Katedral, Jakarta, Sabtu (9/4/2023).

PromosiBerteman dengan Merapi yang Tak Pernah Berhenti Bergemuruh

Gereja katedral Jakarta pada tahun ini mengadakan Misa Malam Paskah sebanyak dua kali sesi pada Sabtu Suci ini dengan menampung 3.600 umat dalam satu sesi.

Ibadah Vigili Paskah atau biasa dikenal dengan Malam Paskah adalah ibadah yang dilakukan umat Katolik untuk merayakan kebangkitan Yesus itu berlangsung khidmat.

 

Umat Katolik membawa lilin saat mengikuti Misa Malam Paskah di Gereja Katedral, Jakarta, Sabtu (8/4/2023). (Antara/Aditya Pradana Putra)

 

Pastor kepala Romo Albertus Hani Rudi Hartoko (kanan) menyalakan lilin dalam Misa Malam Paskah di Gereja Katedral, Jakarta, Sabtu (8/4/2023). (Antara/Aditya Pradana Putra)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi