Solopos.com, BANDUNG — Masjid Raya Al Jabbar menjadi destinasi wisata religi baru di kawasan Gedebage, Bandung, Jawa Barat.

PromosiSkuad Sinyo Aliandoe Terbaik, Nyaris Berjumpa Maradona di Piala Dunia 1986

Memasuki Ramadan, masjid yang dibangun unik tanpa menggunakan kubah tersebut kini menjadi primadona dan dijadikan warga sebagai lokasi favorit menunggu waktu berbuka atau Ngabuburit.

Masjid Raya Al Jabbar dibangun selama 5 tahun dan diresmikan pada tanggal 30 Desember 2022 oleh Gubernur Ridwan Kamil.

 

Warga melintas di kawasan Masjid Raya Al Jabbar, Gedebage, Bandung, Jawa Barat terlihat bersih dan indah, Kamis (23/3/2023). (Antara/Raisan Al Farisi)

 

Warga berfoto saat menunggu waktu berbuka puasa atau ngabuburit di Masjid Raya Al Jabbar, Gedebage, Bandung, Jawa Barat, Kamis (23/3/2023). (Antara/Raisan Al Farisi)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi