Solopos.com, BOGOR — Presiden Joko Widodo (Jokowi) membuka Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se-Indonesia Tahun 2023, di Sentul International Convention Centre (SICC), Sentul, Bogor, Jawa Barat, Selasa (17/01/2023).

PromosiAda BDSM di Kasus Pembunuhan Sadis Mahasiswa UMY

Rakornas Kepala Daerah se-Indonesia yang diselenggarakan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) diikuti oleh 4.545 peserta dengan tema Penguatan Pertumbuhan Ekonomi dan Pengendalian Inflasi.

 

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (ketiga dari kanan) berbincang dengan sejumlah kepala daerah saat pembukaan Rakornas Kepala Daerah dan Forkopimda 2023 di SICC, Sentul, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (17/1/2023). (Antara/Yulius Satria Wijaya)

 

Presiden Joko Widodo didampingi Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (kanan) menyapa kepala daerah saat pembukaan Rakornas Kepala Daerah dan Forkopimda 2023 di SICC, Sentul, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (17/1/2023). (Antara/Yulius Satria Wijaya)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi