Solopos.com, JAKARTA — Sejumlah pembalap tampil dalam ajang balap motor klasik di kawasan Pasar Seni, Taman Impian Jaya Ancol, Sabtu (19/3/2022).

PromosiPiala Dunia 2026 dan Memori Indah Hindia Belanda

Perhelatan Nostalgia Balapan tersebut mengusung konsep Fun Race Series yang merupakan ajang balap sepeda motor dengan menggunakan motor klasik produksi mulai dari tahun 1940 sampai tahun 1980.

 

Sejumlah pembalap beradu cepat saat balapan di kawasan Pasar Seni, Taman Impian Jaya Ancol, Sabtu (19/3/2022). (Antara/Aprillio Akbar)

 

Baca Juga: Raup Keuntungan dari Restorasi Motor Tua di Tangerang

Balap motor tersebut diikuti pemilik motor klasik yang tergabung dalam sejumlah motor club dari berbagai daerah.

 

Ajang balap motor tua tersebut mengusung konsep Fun Race Series. (Antara/Aprillio Akbar)

 

Balap sepeda motor tersebut menggunakan motor klasik produksi mulai dari tahun 1940 sampai tahun 1980. (Antara/Aprillio Akbar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi